Download Lagu Tembang Kenangan MP3 yang Populer Zaman Dulu

Generasi 60,70,80 dan 90 an memiliki jenis lagu khusus yang menjadi favorit dan popular saat itu. Alunannya mampu membuat pendengar hanyut dalam nostalgia masa lampau. Tembang lawas ini memiliki keistimewaan tersendiri bagi sebagian kalangan. Pengguna bisa download lagu tembang kenangan MP3 di avandalgu.net.

Pilihan Download Lagu Tembang Kenangan MP3

Apa saja jenis lagu tembang kenangan zaman dulu yang bisa didengarkan generasi saat ini? Penjelasaanya akan diuraikan dengan lengkap di bawah ini:

1. Lagu Bunga Sedap Malam

Jenis lagu yang dinyanyikan Iis Sugianto ini sangat enak didengar. Penikmatnya pun tak henti-hentinya memberikan apresiasi. Isi liriknya memberikan cerita mengenai seseorang yang mengalami pengkhianatan karena kekasihnya berdusta. Alunannya begitu indah sehingga mampu membuat pendengar menikmati.

2. Lagu Biarkan Cintamu Berla

Siapa yang tiak mengenal artis cantik Nike Ardila ? Pasti beberapa orang tidak asing dengan nama ini. Dia adalah penyanyi dari judul lagu di atas. Liriknya berkisah tentang sebuah kisah cinta yang begitu mendalam namun sayangnya harus berakhir menyedihkan. Pendengar bisa-bisa terbawa suasana sedih.

3. Lagu Hati Yang Luka

Tembang kenangan ketiga ini pernah booming pada zamannya. Lagu yang dibawakan oleh Bertharia Sonatha ini digemari berbagai kalangan saat itu. Liriknya menceritakan mengenai perpisahan dari pasangan yang dulunya saling mencintai tetapi kandas di tengah jalan.

Baca Juga:  Download Lagu Didi Kempot MP3 Terhits

4. Lagu Mengapa Tiada Maaf

Lagu yang dinyanyikan oleh Yuni Shara mampu memikat generasi kala itu dengan suara halusnya. Tembang kenangan ini memiliki makna sedih, di mana mengisahkan pasangan yang berpisah akibat sebuah kesalahan yang tidak diketahui secara pasti. Penyanyinya pun masih terkenal sampai saat ini.

5. Lagu Hatiku Tertutup

Lagu ini dinyanyikan oleh Tommy J.Pisa, penyanyi yang cukup popular. Tembang kenangan Hatiku Tertutup memiliki makna tentang bagaimana seseorang yang jatuh cinta tetapi ditinggal begitu saja oleh kekasihnya. Harapannya kehidupan akan menjadi lebih baik lagi ke depannya,

6. Lagu Bagai Lilin Kecil

Penyanyi lagu ini masih malang melintan di dunia entertainment sampai sekarang yaitu Nafa Urbach. Cerita yang ada di dalam lirik Bagai Lilin Kecil adalah kesepian seseorang karena tengah menunggu seseorang special. Nafa juga berperan sebagai pencipta sekaligu. Anda tertarik untuk mendengarnya?

7. Lagu Sandiwara Cinta

Kepopulerannya sebagai penyanyi membuat Nike Ardila menyanyikan banyak lagu mulai tahun 1980 sampai dengan 1990. Makna yang termuat di dalam tembang kenangan ini adalah kerinduan seorang wanita akan pujaan hatinya. Alunan Sandiwara Cinta sangat mendalam dan membawa kesedihan.

8. Lagu Yang Kunanti

Tidak diragukan lagi lirik lagu dengan judul di atas sangat menyayat hati. Tembang kenangan ini dinyanyikan oleh Inka Chistie. Bagi siapapun yang tiba-tiba teringat masa lalu maka sangat cocok untuk mendengar nyanyiannya. Nuansa kesedihan terasa jelas kala seseorang yang mendengarkannya.

9. Lagu Cintamu Cinta Apa

Cintamu Cinta Apa diciptakan sekaligus dinyanyikan oleh musisi terkenal yaitu Nia Daniaty. Lagu ini berisi pengkhianatan seseorang terhadap kekasihnya. Liriknya yang mudah diingat membuat tembang ini popular dan booming bahkan sampai sekarang.

Baca Juga:  Cara Download Lagu Di Iphone

10. Lagu Jangan Biarkan

Dinyanyikan oleh penyanyi dari keturunan Batak memberikan cirri khas tersendiri. Liriknya menceritakan tentang permintaan seseorang agar ditemani kekasihnya.

Ayo Download Lagu Tembang Kenangan MP3 di avandalgu.net, agar bisa merasakan sensasi karya generasi lawas yang juga popular. Bahkan sampai saat ini juga.